Ekosistem

9.12.10
Ekosistem adalah semua organisme yang hidup dalam suatu lingkungan seperti hutan, lautan, batuan karang, dan bagian fisik dari lingkungan itu sendiri yang saling berinteraksi atau melakukan hubungan timbal balik yang tidak terpisahkan dan membentuk suatu sistem ekologi. Ekosistem dapat juga diartikan sebagai suatu susunan keseluruhan di antara semua unsur suatu lingkungan yang secara tak terpisahkan saling mempengaruhi.

Referensi: Kamus Pengetahuan Umum, Wikipedia

Informasi/Berita tentang Ekosistem ini dipublikasikan pada hari Kamis, 09 Desember 2010

-
 
beritasi.blogspot.com - sitemap