Matahari

18.12.10
Matahari adalah sebuah bintang yang terdekat dengan bumi dan menjadi pusat tata surya. Matahari adalah gumpalan gas yang bercahaya dan sangat panas. Gaya tarik yang dimiliki matahari mengikat bumi dan planet-planet lainnya sehingga tetap berputar mengelilingi matahari. Cahaya matahari yang terpancar menerpa bumi merupakan sumber kehidupan di bumi.

Referensi: Kamus Pengetahuan Umum

Informasi/Berita tentang Matahari ini dipublikasikan pada hari Sabtu, 18 Desember 2010

-
 
beritasi.blogspot.com - sitemap